Senin, 14 Mei 2012

SMS


Tutik Herlina (24 Agustus 2011)
7 hari Allah menciptakan Bumi yang di dalamnya terdapat 7 benua 7 samudra dan dan di atasnya ada 7 lapis langit dan hiasannya 7 warna pelangi sebagai tanda 7 Bidadari Maka surat pertama dalamAl Qur’an (Al- Fatihah) terdapat 7 Ayat dan 7 hari lagi kitaakan memasuki hari raya idul fitri. Minal Aidin Walfaidin Mohon Ma’af Lahir dan Batin….

Aini (30 Agustus 2011)
Al-Ghazali berkata: yang jauh itu waktu yang dekat itu mati, yang besar itu nafsu, yang berat itu Amanah, yang panjang itu Amal Shaleh dan yang indah itu saling mema’afkan. Idul Fitri 1432 H  sudah diambang pintu, mungkin  salah dan khilaf pasti ada, saya sekeluarga mengucapkan Minal Aidin Wal Faidzin Mohon Ma’af Lahir dan Bathin semoga amal ibadah kita di bulan Ramadhan membawa keberkahan dan kemuliaan dalam hidup dan kehidupan kita Amin. Ya Robbal Alamin.

Isnuida Zainal Arifin (30 Agustus 2011)
Imannya, tinggikan derajatnya, Yaa Allah, muliakanlah saudaraku ini, bahagiakan keluarganya, berkahi rezeki dan kesehatannya, kuatkan eratkan tali persaudaraan

Telasih (31 Agustus 2011)
Sebait kata ma’af untuk menghapus salah dan khilaf agar hati kita bersih seperti terlahir kembali, selamat hari raya idul fitri mohon ma’af lahir dan bathin Taqobballahu mina wa minkum
                                    
Nur Cholis Gusito (31 Agustus 2011)
Dari air kita belajar ketenangan, dari batu kita belajar ketegaran, dari tanah kita belajar kehidupan , dari kupu-kupu kita belajar merubah diri, dari padi kita belajar rendah hati, dari Allah kita belajar  tentang kasih sayang yang sempuna, melihat ke atas memperoleh semangat untuk maju, melihat ke bawah kita bersyukur atas semua yang ada, melihat ke samping kita tumbuhkan semangat kebersamaan, melihat ke belakang kita gunakan sebagai pengalaman berharga, melihat ke dalam kita gunakan untuk instrospeksi diri dan melihat ke depan untuk merubah kita menjadi lebih baik. Minal Aidzin Wal Faidzin Wal Maqbulin Mohon Ma’af Lahir dan Batin. Semoga terkabul apa yang di inginkan. Amin.

Nurul Jogya (31 Agustus 2011)
Dengan matematika tak dapat kita hitung salah dan dosaku. Tak cukup dengan IPA belajar arti lingkunangan hidupku. Tak bias hanya dengan IPS menemukan perdamaian. Mungkin dengan bahasa dapat ku ucapkan selamat menyambut hari kemenangan. Dengan belajar PKn mulailah untuk berikan iklasmu memaafkankhilaf ku.  (Kami sekeluarga mengucapkan selamat ….. Minal ….)

Bu Dian (31 Agustus 2011)
Indah Manusia karena Akhlak . indah bulan karena cahaya. Indah persahabatan karena kejujuran. Indah cinta karena kasih saying. Indah Ramadhan karena berma’afan. Mohon Ma’af lahir dan bathin. Met hari rayaidhul fitri 1432H kami sekeluarga mengucapkan Minal ….

Akhmadun (2 September 2011)
Hatiku tak sebening air di lembah sungaiNil, sikapku tak sesempurna ahliSurga. Tutur kataku tak seindah lantunan ayat Suci Al-Qur’an. Maka aaku meminta ma’af pada semua orang yang telah hadir dalam hidupku. Jadi ma’afkanlah atas semua kekilafanku baik yang disengaja maupun yang tidak disengaja. Aku hanya manusia biasa yang tak luput dari kesalahan dan dosa. Selamat hari raya idul fitri 1 syawal 1432 H. Minal …

Abu Hanifah (2 September 2011)
Lautan dosa pada Allah Yang Maha Kuasa pasti terhapus dengan tobat, setetes kesalahan dan dosa sesame bani adam tak kan musna dan terhapus tanpa saling mema’afkan selamat hari raya idul fitri 1432H Minal Aidzin Wal Faidzin Wal Maqbulin. Amin.

Furqon (11 Oktober 2011)
Cerita dua orang pengantar mayat yaitu Sukin dan Bolot yang memang agak budhek. Ketika dalam perjalanannya mengantar mayat . Sukin bilang cepet Lot langite mulai mendung? Bolot, Ha! Mayite mlembung? Sukin Lot … wis grimis..? Bolot opo …mayite mringis! Kin aku wedi? Sukin Gak sido Lot udane wis mandek? Bolot ha…mayite ngadek? Balek wae yok kin! Ayo cepetan mlayu …. Wa……..h! Sukin lho ….Lot aku ojok di tinggal. Lapo awakmu mlayu iku … yo’opo iki? Bolot babahno wes mlayuo, mayite cek budal dewe.

Bu Early (12 Oktober 2011)
Hal yang terindah dari wanita adalah bukan sa’at tersenyum mempesona, tapi sa’at butiran air matanya terjatuh dalam do’a. bukan karena kata-katanya yang indah tapi sa’at ia terdiam dalam dzikir. Bukan karena kecantikannya yang tiada tara tapi karena sujud dan ruku’nya yang tak terhenti. Bukan karena keelokan tubuh yang ia pamerkan melainkan karena keteguhannya dalam menjaga auratnya. Maka ia adalah permata yang dirindu dan embun yang dinanti, bahkan bidadaripun cemburu padanya …… 

0 komentar:

Posting Komentar